Teliksandi.id Selasa 30 maret 2021
Teliksandi.id–Klaten—Berbagilah dengan sesama.Tidak perlu muluk-muluk. Sembako pun bisa jadi barang berharga bagi yang membutuhkan saat itu.
Itulah yang dilakukan Bapak Ama.Yoga Aswan.Bagus.Haryanto.Mimik.Wahyu dan Triyono warga masyarakat kemalang kabupaten Klaten selalu untuk berbagi di lingkungannya walau itu di hari biasa.
Ama dan rekan rekan lainnya setiap Jumat dan hari hari lainnya juga sering blusukan sembari membawa bantuan sembako kepada warga yang membutuhkan dia membagikan bantuan berupa sembako untuk kaum duafa dan warga yang lain.
Bapak Ama bersama rekan rekannya terinspirasi dengan gerakan sosial yang mereka sadar bahwa disaat saat sekarang ini masa pandemi banyak warga yang sulit terpenuhi sember ekonominya di masa Covid-19.Sehingga timbul niat mereka untuk menyisihkan sebahagian reszkinya guna membantu sesama.
Sejak itu Ama bersama rekan yang lain mulai bergerilya mengajak teman teman untuk saling berbagi, ikhlas demi meraih ridho allah (*)
Janter suharti